UTOMO, RUDI (2017) PERASAAN BERSALAH PELAKU CAROK. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Gresik.
Text
2. BAB I.pdf Download (333kB) |
|
Text
3. BAB II.pdf Download (269kB) |
|
Text
4. BAB III.pdf Download (115kB) |
|
Text
5. BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (296kB) |
|
Text
6. BAB V.pdf Download (93kB) |
|
Text
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (90kB) |
Abstract
Peristiwa carok terjadi pada masyarakat Madura dikarenakan ada beberapa faktor diantaranya faktor yang sering muncul saat orang Madura melakukan carok adalah perselingkuhan, motif perselingkuhan berpotensi sangat besar terhadap orang Madura untuk melakukan carok. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Perasaan Bersalah pelaku carok.Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif , subjek penelitian sebanyak 2 orang laki-laki yang pernah malakukan carok ,metode pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara secara mendalam (indepth interview). Berdasarkan hasil dan analisis data dapat disimpulkan bahwa Perasaan Bersalah pelaku carok adalah subjek pertama adalah subjek merasa bahwa Subjek merasa menyesal, kecewa, terhadap perbuatan carok tersebut, sehingga membuat subjek merasa bersalah,cara subjek mengatasi perasaan bersalah tersebut subjek mendekatkan diri kepada tuhan sedangkan menurut subjek kedua Subjek merasa kecewa, menyesal, setelah melakukan carok, dan subjek mengatasi masalah tersebut dengan tirakat dan minta barokah kepada kyai.
Item Type: | Thesis (undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Psychology |
Divisions: | Faculty of Psychology > Psychology Study Program |
Depositing User: | maysatin may aliah |
Date Deposited: | 28 Aug 2019 07:26 |
Last Modified: | 28 Aug 2019 07:26 |
URI: | http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/2879 |
Actions (login required)
View Item |