Susanti, Reni (2018) PENGARUH DEBT COVENANT, SIZE PERUSAHAAN, DAN GROWTH OPPORTUNITIES TERHADAP KONSERVATISME AKUNTANSI. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Gresik.
|
Text
BAB I.pdf Download (163kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (169kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (416kB) | Preview |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (432kB) |
||
|
Text
BAB V.pdf Download (85kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh debt covenant, size perusahaan, dan growth opportunities terhadap penerapan manajemen mengenai prinsip yang konservatif. Sampel terpilih sebanyak 27 perusahaan dengan metode purposive sampling di Bursa Efek Indonesia pada tahun periode 2013 sampai 2016. Data diperoleh website Bursa Efek Indonesia dengan melihat laporan keuangan perusahaan. Analisis data menggunakan regresi linier berganda, dan untuk menentukan hipotesis digunakan uji T dan uji F. Hasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa secara simultan debt covenant, size perusahaan, dan growth opportunities secara bersama-sama berpengaruh terhadap konservatisme akuntansi. Sedangkan secara parsial debt covenant dan size perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap konservatisme akuntansi. Sedangkan growth opportunities berpengaruh signifikan terhadap konservatisme akuntansi.
Item Type: | Thesis (undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Economic And Business > Accounting Economic And Business |
Divisions: | Faculty of Economic and Business > Accounting Study Program Library of Congress Subject Areas > Accounting Study Program Accounting Study Program |
Depositing User: | Shandy Rahma Ramadhan, S.IIP |
Date Deposited: | 12 Nov 2018 12:18 |
Last Modified: | 08 Mar 2019 05:30 |
URI: | http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/670 |
Actions (login required)
View Item |