Meningkatkan Kepatuhan Pada Anak MDVI Melalui Teknik Reinforcement Positif

Rohmawati, Nunung Meningkatkan Kepatuhan Pada Anak MDVI Melalui Teknik Reinforcement Positif. Jurnal Ilmiah Psikologi Candrajiwa, 7 (2). pp. 123-132. ISSN 2442-8051 (Submitted)

[img]
Preview
Text
HALAMAN PERSETUJUAN PUBLIKASI JURNAL.pdf

Download (220kB) | Preview
[img] Text (Artikel Publikasi)
67130

Download (21kB)
Official URL: https://jurnal.uns.ac.id/candrajiwa/issue/view/411...

Abstract

Masalah yang dihadapi anak berkebutuhan khusus (ABK) yaitu bahasa, fisik, intelektual dan sosio-Emosional, sosio emosional merupakan adanya kekurangan dalam memahami perintah yang diintruksikan sehingga anak tidak mematuhi intruksi tersebut seperti peraturan yang telah diterapkan sekolah. Tujuan dalam penelitian ini yaitu agar mengetauhi bagaimana cara meningkatkan kepatuhan pada anak mdvi melaui teknik reinforment positif SDLB AB Gresik. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu kuantitatif dengan pendekatan eksperime. Subjek dalam penelitian ini adalah anak MDVI. Hasil yang diperoleh yaitu teknik reinforment positif relavan untuk meningkatkan kepatuhan.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: disabilitas ganda dengan tunanetra, kepatuhan, reinforcement positif
Subjects: Psychology
Divisions: Faculty of Psychology > Psychology Study Program
Depositing User: Nunung Rohmawati
Date Deposited: 14 Jul 2023 02:36
Last Modified: 14 Jul 2023 02:36
URI: http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/7724

Actions (login required)

View Item View Item