Pengaruh Manajemen laba, Financial Distress dan Profitabilitas terhadap Penghindaran Pajak

Ramadini, Alfiqhul Ersa Pengaruh Manajemen laba, Financial Distress dan Profitabilitas terhadap Penghindaran Pajak. Jurnal Mirai Management, 8 (1). pp. 137-147. ISSN 2597-4084

[img]
Preview
Text
HALAMAN PERSETUJUAN PUBLIKASI JURNAL.pdf

Download (352kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Artikel Publikasi)
Artikel.pdf

Download (379kB) | Preview
Official URL: https://journal.stieamkop.ac.id/index.php/mirai/ar...

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh manajemen laba, financial distress dan profitabilitas terhadap penghindaran pajak. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur sektor aneka industri dan industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2017- 2021. Sampel dalam penelitian ini diperoleh dengan teknik pengambilan sampel puosive sampling dan berdasarkan kriteria yang telah ditentukan maka diperoleh sampel sebanyak 25 perusahaan. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan jenis data sekunder. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil analisis penelitian membuktikan bahwa manajemen laba berpengaruh positif terhadap penghindaran pajak. Sedangkan financial ditress dan profitabilitas berpengaruh negatif terhadap penghindaran pajak.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Manajemen Laba, Financial Distress, Profitabilitas, Penghindaran Pajak
Subjects: Economic And Business > Accounting
Economic And Business
Divisions: Faculty of Economic and Business > Accounting Study Program
Library of Congress Subject Areas > Accounting Study Program
Accounting Study Program
Depositing User: Alfiqhul Ersa Ramadini
Date Deposited: 12 May 2023 03:45
Last Modified: 12 May 2023 03:45
URI: http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/7777

Actions (login required)

View Item View Item