Analisis Perbandingan Implementasi Kurikulum 2013 dengan Kurikulum Merdeka Pada Kelas 4 di MI Nurul Huda

Putri, Eka Yunila (2023) Analisis Perbandingan Implementasi Kurikulum 2013 dengan Kurikulum Merdeka Pada Kelas 4 di MI Nurul Huda. Jurnal Review Pendidikan Dasar : Jurnal Kajian Pendidikan dan Hasil Penelitian, 9 (3). pp. 213-219. ISSN 2460-8475

[img] Text
HALAMAN PERSETUJUAN KARYA ILMIAH.pdf

Download (488kB)
[img] Text (Artikel Publikasi)
Article.pdf

Download (218kB)
Official URL: https://journal.unesa.ac.id/index.php/PD/article/v...

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana perencanaan Kurikulum yang ada di MI Nurul Huda dan bagaimana perbedaan Implementasi antara Kurikulum 2013 dengan Kurikulum Merdeka yang ada di kelas 4 MI Nurul Huda. Penelitian ini menggunakan metode Kualitatif dengan menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif, teknik analisis yang diguakan meliputi reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perencanaan Kurikulum di MI Nurul Huda sudah berjalan dengan baik, pihak sekolah selalu mengusahakan yang terbaik untuk kualitas pendidikn yang bermutu. Perbedaan antara Kurikulum 2013 dengan Kurikulum Merdeka meliputi perbedaan pada satuan muatan pembelajaran, dokumen perencanaan persiapan pembelajaran, penilaian pembelajaran, dan alokasi waktu.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Comparison, Curriculum 2023, Independent Curriculum
Subjects: Education
Primary and secondary education
Divisions: Faculty of Teacher Training and Education > Primary Teacher Education Study Program
Depositing User: Eka Yunila Putri
Date Deposited: 25 Jan 2024 04:31
Last Modified: 25 Jan 2024 04:31
URI: http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/9295

Actions (login required)

View Item View Item