Zulfa, Nanda Tri Indana (2024) Pengaruh Capital Adequacy Ratio, Loan To Deposit Ratio, Non Performing Loan Terhadap Return On Asset Pada Bank Umum Syariah Periode 2018-2022. Economics and Digital Business Review, 5 (1). 387 -398. ISSN 2774-2563
|
Text
File 1. Halaman Persetujuan Publikasi Jurnal.pdf Download (400kB) | Preview |
|
|
Text (Artikel Publikasi)
File 2. Jurnal yang telah di publish.pdf Download (497kB) | Preview |
Abstract
Kinerja bank dapat diukur dengan return on asset. Return on asset dapat digunakan untuk mengukur efektivitas suatu perusahaan dalam mencapai keuntungan dengan memanfaatkan aktiva yang dimiliki. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Capital Adequacy Ratio, Loan To Deposit Ratio, Non Performing Loan Terhadap Return On Asset Pada Bank Umum Syariah Periode 2018-2022. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan menggunakan data skunder yang diperoleh dari annual report bank yang ada di Indonesia pada tahun 2018-2022. Sampel yang berjumlah 9 bank dipilih dengan metode purposive sampling, dianalisis dengan regresi linier berganda menggunakan software SPSS. Hasil penelitian membuktikan bahwa Capital Adequacy Ratio (CAR) tidak berpengaruh terhadap Return On Asset (ROA) pada bank umum syariah di Indonesia 2018-2022. Loan to Deposit Ratio (LDR) berpengaruh terhadap Return On Asset (ROA) pada bank umum syariah di Indonesia 2018-2022. Non Performing Loan (NPL) berpengaruh terhadap Return On Asset (ROA) pada bank umum syariah di Indonesia 2018-2022.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Capital Adequacy Ratio, Loan To Deposit Ratio, Non Performing Loan, Return On Asset |
Subjects: | Economic And Business Economic And Business > Management |
Divisions: | Faculty of Economic and Business > Management Study Program |
Depositing User: | Nanda Tri Indana Zulfa |
Date Deposited: | 07 Mar 2024 04:16 |
Last Modified: | 07 Mar 2024 04:16 |
URI: | http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/9706 |
Actions (login required)
View Item |