Analisis Dexamethasone Secara Kualitatif Pada Jamu Penambah Nafsu Makan Di Pasar Balongpanggang Gresik

Asrar, Mohammad Nazril (2024) Analisis Dexamethasone Secara Kualitatif Pada Jamu Penambah Nafsu Makan Di Pasar Balongpanggang Gresik. Diploma thesis, Universitas Muhammadiyah Gresik.

[img]
Preview
Text
Pernyataan Orisinalitas LTA.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Lembar Pengesahan LTA.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Lembar Persetujuan LTA.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Persetujuan Publikasi LTA.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Halaman Judul LTA.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1 LTA.pdf

Download (757kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 2 LTA.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 3 LTA.pdf

Download (891kB) | Preview
[img] Text
BAB 4 LTA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (898kB)
[img]
Preview
Text
BAB 5 LTA.pdf

Download (481kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka LTA.pdf

Download (778kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Lampiran LTA.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Jamu merupakan bahan alam yang digunakan secara turun temurun sebagai pengobatan di masyarakat. Banyak masyarakat yang mengkonsumsi jamu karena mempercayai efek samping dari jamu. Salah satu jamu yang sering dikonsumsi masyarakat yaitu jamu penambah nafsu makan. Oleh karena itu, tingkat konsumsi jamu masyarakat inilah yang sering dimanfaatkan oleh pihak yang tidak bertanggung jawab yaitu mencampurkan bahan kimia obat dalam jamu agar efek terapinya semakin cepat. Salah satu bahan kimia obat yang biasa ditambahkan ke dalam jamu penambah nafsu makan yaitu dexamethasoe. Mengingat efek samping dexamethasone yang bisa merusak tubuh, peneliti ingin mengetahui apakah jamu penambah nafsu makan yang beredar di Pasar Balongpanggang Gresik mengandung BKO Dexamethasone atau tidak dengan menggunakan teknik Kromatografi Lapis Tipis. Sampel yang digunakan terdiri dari 3 sampel jamu nafsu makan yang beredar di Pasar Balongpanggang Gresik. Hasil penelitian menggunakan metode kromatografi lapis tipis (KLT) menunjukkan bahwa sampel 1 diperoleh nilai Rf 0,75, sampel 2 diperoleh nilai Rf 0,83, sedangkan sampel 3 tidak muncul bercak noda. Hasil ini menunjukkan bahwa sampel 1 positif mengandung BKO dexamethasone.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Jamu Penambah Nafsu Makan, Dexamethasone, KLT
Subjects: Health
Health > Pharmacy
Divisions: Faculty of Health > Pharmacy Program Study
Depositing User: Moh Nazril Asrar
Date Deposited: 10 Oct 2025 03:18
Last Modified: 10 Oct 2025 03:18
URI: http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/12281

Actions (login required)

View Item View Item