APLIKASI PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN PEMBAGIAN KELAS BIMBINGAN BELAJAR DENGAN FUZZY DATABASE MODEL TAHANI (“STUDI KASUS MTS BANI HASYIM” )

MUZAIYANAH, UMMI (2015) APLIKASI PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN PEMBAGIAN KELAS BIMBINGAN BELAJAR DENGAN FUZZY DATABASE MODEL TAHANI (“STUDI KASUS MTS BANI HASYIM” ). undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Gresik.

[img] Text
0.1.BAB I sidang um.pdf

Download (57kB)
[img] Text
0.2.BAB II sidang um.pdf

Download (601kB)
[img] Text
0.3.BAB III sidang um.pdf

Download (1MB)
[img] Text
0.4.BAB IV sidang um.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (7MB)
[img] Text
0.5. BAB V sidang um.pdf

Download (34kB)
[img] Text
0.6.DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (37kB)
Official URL: http://digilib.umg.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

MTS Bani Hasyim merupakan sebuah instansi pendidikan swasta yang setingkat dengan Sekolah Menengah Pertama. Pada tahap pengajaran dalam menghadapi Unas pihak sekolah MTS Bani Hasyim melakukan penambahan materi bimbingan belajar, guna untuk mencapai hasil yang maksimal dalam perolehan nilai ujian nasional. Maka dilakukan pemberian bimbingan wajib bagi para siswa kelas IX guna menghadapi Ujian akhir nasional, sehingga materi belajar dapat terserap dengan baik dilakukan pembagian kelas bimbingan berdasarkan pertimbangan prestasi dari para siswa yang dirasa kurang memberikan hasil maksimal dari keputusan tersebut Untuk proses pembagian kelas bimbingan belajar Proses pemberian beasiswa dilakukan dengan menggunakan metode Fuzzy Clustering Means sebagai pengelompokkan data dan fuzzy database Model Tahani sebagai penentuan hasil akhir dari pendukung keputusan. Kedua metode berhubungan dengan pengelompokkan data-data yang nantinya akan digunakan sebagai penentuan nilai dari setiap kriteria dari keputusan nilai dimana data yang yang digunakan adalah data real dari MTS Bani Hasyim, dimana setiap kriteria yang didapatkan ditentukan kedalam himpunan fuzzy dan dari data tersebut digunakan sebagai penentuan dari pembagian kelas bimbingan belajar, sehingga hasil akhir perhitungan lebih efektif dari pada dengan menentukan dengan perhitungan biasa dari nilai average masing-masing kriteria Aplikasi yang dibangun dapat menghasilkan rekomendasi kelas yang lebih cepat dan efektif, sehingga menghemat waktu dalam proses keputusan, Untuk perbandingan hasil pengujian data dari pihak sekolah dengan data fuzzy database model tahani dilakukan dengan menggunakan hasil uji sebanyak 3 kali nilai perhitungan, memiliki hasil nilai rata-rata persentase detail data uji sekitar 77.78 %. Untuk periode 2012-2013 rata-rata nilai yang didapatkan keseluruhan nilai unas 30.91 sedangkan untuk nilai pada periode 2013-2014 rata-rata nilai 32.17, maka nilai rata-rata kelas naik sebesar 1.26 poin dari hasil lampiran data pada penilaian ujian nasional dari data terlampir pada periode 2012-2013 dan data 2013-2014, yang menandakan bahwa penyerapan kelas bimbingan belajar yang diterapkan dapat meningkatkan kegiatan belajar mengajar siswa.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Subjects: Engineering > Informatics Engineering
Engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Informatics Engineering Study Program
Depositing User: Shandy Rahma Ramadhan, S.IIP
Date Deposited: 12 Jul 2019 06:40
Last Modified: 12 Jul 2019 06:40
URI: http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/1910

Actions (login required)

View Item View Item