Putra, Ridho Pandega (2017) PREDIKSI KELAYAKAN NASABAH KREDIT PADA PUSAT KOPERASI PEGAWAI REPUBLIK INDONESIA (PKPRI) CABANG GRESIK DENGAN METODE ALGORITMA ID3. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Gresik.
|
Text
9. Abstrak.pdf Download (87kB) | Preview |
|
|
Text
11. BAB I.pdf Download (326kB) | Preview |
|
|
Text
12. BAB II.pdf Download (447kB) | Preview |
|
|
Text
13. BAB III.pdf Download (1MB) | Preview |
|
Text
14. BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
||
|
Text
15. BAB V.pdf Download (71kB) | Preview |
|
|
Text
16. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (81kB) | Preview |
Abstract
Setiap koperasi simpan pinjam selalu melakukan analisis nasabah dalam mencari nasabah untuk memberikan pinjaman, dalam hal ini bertujuan untuk menghindari kredit atau pembayaran angsuran yang macet yang berakibat kerugian pada koperasi. Dalam hal ini Pusat Koperasi Pegawai Republik Indonesia Kabupaten Gresik (PKPRI) sebelumnya mengandalkan tim analis dari bank lain yang sering merugikan koperasi karena sering terdapat nasabah dengan analisis yang baik dan profit di ambil alih oleh bank yang membantu dalam analisis nasabah tersebut. Oleh karena itu dibutuhkan sebuah sistem yang dapat membantu tim analisis koperasi yang akan dibentuk untuk melakukan penilaian dan klasifikasi pada nasabah yang layak untuk mendapatkan pinjaman atau tidak layak dalam hal ini di tolak dan juga dalam melakukan proses tersebut tidak memakan waktu yang lama sehingga bias lebih effisien. Penelitian ini menggunakan metode Decession Tree Algoritma ID3 dengan keseluruhan sampel 70 data nasabah yang pernah mengajukan di koperasi tersebut dengan 50 data nasabah sebagai data Training dan 20 data nasabah sebagai data Uji. Dari data Training yang ada dilakukan pembentukan pohon keputusan dan kemudian dihitung tingkat akurasi dan laju errornya dengan metode Confussion Matrix. Berdasarkan hasil pengujian sistem tingkat akurasi dan laju error pohon keputusan yang baik yaitu sebesar 98% untuk akurasinya dan 2% untuk laju error dan dengan akurasi data uji 85% untuk nilai laju error data uji 15%.
Item Type: | Thesis (undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Engineering > Informatics Engineering Engineering |
Divisions: | Faculty of Engineering > Informatics Engineering Study Program |
Depositing User: | tri risdianto saifullah |
Date Deposited: | 16 Jul 2019 08:36 |
Last Modified: | 16 Jul 2019 08:36 |
URI: | http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/2065 |
Actions (login required)
View Item |