Kemampuan Melakukan Pengukuran Antropometri Pada Kader Posyandu Sebelum Dan Sesudah Dilakukan Pendampingan Intensif Di Desa Tambakrejo, Gresik

Dinda Eka Alfania, Dinda and Amalia Rahma, S.Gz., MSi, Amalia Rahma and Eka Srirahayu Ariestiningsih, Eka (2023) Kemampuan Melakukan Pengukuran Antropometri Pada Kader Posyandu Sebelum Dan Sesudah Dilakukan Pendampingan Intensif Di Desa Tambakrejo, Gresik. Kemampuan Melakukan Pengukuran Antropometri Pada Kader Posyandu Sebelum Dan Sesudah Dilakukan Pendampingan Intensif Di Desa Tambakrejo, Gresik, 3 (1). pp. 2-7. ISSN 2809-2163

[img] Text
HALAMAN PERSETUJUAN PUBLIKASI JURNAL (3).pdf

Download (266kB)
[img] Text
6702-99Z_Article Text-22155-2-2-20231031.pdf

Download (190kB)
Official URL: https://journal.umg.ac.id/index.php/ijmt/article/v...

Abstract

Posyandu adalah sebuah kegiatan kesehatan dasar yang diadakan untuk masyarakat, dengan bantuan dari petugas kesehatan. Salah satu isu yang mendasar dalam posyandu adalah rendahnya pengetahuan kader, baik dalam aspek akademis maupun teknis. Tujuan penelitian ini adalah mengamati perbedaan tingkat pengetahuan dan keterampilan kader sebelum dan setelah melakukan pendampingan intensif. Metode: Jenis penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan desain quasi eksperimental menggunakan rancangan pre-posttest without control group desaign. Total sampel sebanyak 35 responden dengan teknik total sampling. Hasil penelitian menunjukkan data pengetahuan p value 0,000 ≤ 0,05 dan keterampilan p value 0,000 ≤ 0,05, hal ini berarti terdapat perbedaan tingkat pengetahuan dan keterampilan sebelum dan setelah pendampingan. Simpulan: Peningkatan pengetahuan dapat dilakukan dengan media edukasi, sedangkan peningkatan keterampilan dapat dilakukan dengan pelatihan kader posyandu.

Item Type: Article
Subjects: Health > Science of Nutrition
Divisions: Faculty of Health > Nursing Study Program
Depositing User: Dinda Eka Alfania
Date Deposited: 13 Feb 2024 06:37
Last Modified: 13 Feb 2024 06:37
URI: http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/9693

Actions (login required)

View Item View Item