Prameswari, Sevi Citra (2024) Analisis Faktor Kesulitan Membaca Sekolah Dasar. JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan), 7 (10). pp. 12425-12430. ISSN 2614-8854
![]() |
Text
Pesetujuan Publikasi Jurnal_Sevi.pdf Download (279kB) |
![]() |
Text (Artikel Publikasi)
2. 6271-Article Text-40820-1-10-20241021 (1).pdf Download (271kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang menyebabkan kesulitan membaca pada siswa sekolah dasar, serta mencari solusi untuk meningkatkan kemampuan membaca mereka. Analisis studi literatur dari 20 artikel menunjukkan bahwa kesulitan membaca terutama disebabkan oleh kurangnya minat siswa untuk belajar membaca dan kurangnya bimbingan orang tua. Faktor internal seperti ketidakmampuan mengeja, kesulitan membedakan huruf, dan motivasi yang rendah mempengaruhi siswa, sementara faktor eksternal meliputi kurangnya dukungan orang tua dan model pembelajaran yang tidak tepat. Untuk meningkatkan minat membaca, disarankan guru menggunakan metode interaktif, melibatkan orang tua, dan menyediakan bahan bacaan menarik. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi dalam memahami kesulitan membaca dan memperbaiki proses pembelajaran di sekolah dasar.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Reading Difficulties,Internal Factors, External Factors |
Subjects: | Education Primary and secondary education |
Divisions: | Faculty of Teacher Training and Education > Primary Teacher Education Study Program |
Depositing User: | Sevi Citra Prameswari |
Date Deposited: | 24 Apr 2025 03:39 |
Last Modified: | 24 Apr 2025 03:39 |
URI: | http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/13005 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |