ALFATONI, HAFID (2013) APLIKASI ANALISA POLA URUTAN PENYAKIT PASIEN PUSKESMAS DENGAN METODE GSP (GENERALIZED SEQUENTIAL PATTERN). undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Gresik.
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (12kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (26kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (311kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (233kB) | Preview |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (6MB) |
||
|
Text
BAB V.pdf Download (11kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (8kB) | Preview |
Abstract
Penggunaan pada rekam medis elektronik (EMR) oleh badan kesehatan telah berjalan dengan baik sesuai dengan tujuan EMR sendiri. Namun potensi nilai tambah berupa informasi yang selama ini tidak diketahui secara manual dari suatu basisdata sangat jarang dilakukan. Salah satu potensi informasi yaitu pola urutan penyakit pasien. Analisa diagnosa penyakit pada EMR dengan metode Generalized Sequential Pattern sebagai salah satu teknik data mining yang digunakan untuk mengetahui pola sekuensial dari penyakit yang diderita oleh pasien. Berdasarkan hasil analisa diagnosa pasien dari data EMR yang diuji yang berjumlah 31634 transaksi, nilai support tertinggi yang dapat digunakan untuk membentuk sekuensial rule sebesar 5% (lima persen) dengan kemunculan sampai dengan 12 sekuensial rule. Hasil pengujian yang menghasilkan 12 sekuensial rule diperoleh dengan penggunaan parameter nilai minimal support 5%, nilai minimal confidence 10% dan batasan sekuensi yang digunakan adalah 4 sampai dengan 40 frekuensi.
Item Type: | Thesis (undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Engineering > Informatics Engineering Engineering |
Divisions: | Faculty of Engineering > Informatics Engineering Study Program |
Depositing User: | tri risdianto saifullah |
Date Deposited: | 12 Jul 2019 02:08 |
Last Modified: | 12 Jul 2019 02:08 |
URI: | http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/1885 |
Actions (login required)
View Item |