KINERJA PORTOFOLIO SAHAM MENGGUNAKAN METODE SHARPE, METODE TREYNOR, DAN METODE JENSEN PADA SEKTOR SEMEN DAN SEKTOR MESIN & ALAT BERAT YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

RAHAYU, KASIANI DWI PUJI (2018) KINERJA PORTOFOLIO SAHAM MENGGUNAKAN METODE SHARPE, METODE TREYNOR, DAN METODE JENSEN PADA SEKTOR SEMEN DAN SEKTOR MESIN & ALAT BERAT YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Gresik.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (33kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (338kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (475kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (449kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (545kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (300kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Metode Sharpe, Treynor, serta Jensen yang mampu memberikan return secara optimal. Jumlah sampel dalam penelitian ini sejumlah 18 perusahaan. Teknik analisis penelitian ini menggunakan metode Sharpe, Jensen dan Treynor. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kinerja portofolio saham yang mampu memberikan return tinggi ialah pada PT Semen Baturaja (persero) Tbk (SMBR) dengan nilai Indeks Sharpe sebesar 0,5454. Kinerja portofolio saham yang mampu memberikan return tinggi ialah pada PT Holcim Indonesia Tbk (SMCB) dengan nilai indeks Treynor Sebesar 270,9172. Kinerja portofolio saham yang mampu memberikan return tinggi ialah pada PT Semen Baturaja (persero) Tbk (SMBR) dengan nilai Indeks Jensen sebesar 0.9942

Item Type: Thesis (undergraduate)
Subjects: Economic And Business
Economic And Business > Management
Divisions: Faculty of Economic and Business > Management Study Program
Depositing User: Shandy Rahma Ramadhan, S.IIP
Date Deposited: 19 Oct 2018 09:27
Last Modified: 15 Mar 2019 06:59
URI: http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/364

Actions (login required)

View Item View Item