PERENCANAAN PERSEDIAAN MULTI ITEM PACKAGING MATERIAL DENGAN KENDALA KETERBATASAN KAPASITAS TEMPAT PENYIMPANAN MENGGUNAKAN METODE MULTI ITEM FUZZY ECONOMIC ORDER QUANTITY DI PT WILMAR NABATI INDONESIA DEPARTMENT CONSUMER PACK

Efendi, Hepi Dwi (2015) PERENCANAAN PERSEDIAAN MULTI ITEM PACKAGING MATERIAL DENGAN KENDALA KETERBATASAN KAPASITAS TEMPAT PENYIMPANAN MENGGUNAKAN METODE MULTI ITEM FUZZY ECONOMIC ORDER QUANTITY DI PT WILMAR NABATI INDONESIA DEPARTMENT CONSUMER PACK. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Gresik.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK 4.pdf

Download (183kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (277kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (615kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (169kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (537kB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (340kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB VI.pdf

Download (11kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (83kB) | Preview
Official URL: http://digilib.umg.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Dalam manajemen persediaan, permintaan yang tidak pasti merupakan salah satu fenomena nyata yang pasti akan terjadi. Hal ini tentu saja dapat mengganggu proses produksi dan mengakibatkan kerugian pada perusahaan. Di PT. Wilmar Nabati Indonesia Depaterment Consumer pack memiliki gudang dengan kapasitas 3500 posisi palet yang digunakan menyimpan 63 jenis packaging material, setiap kali melakukan pemesanan sering dilakukan dalam jumlah yang sangat besar sampai melebihi kapasitas gudang. Meskipun barang sampai melebihi kapasitas gudang ada 3 item yang mengalami kekurangan persediaan dan juga 1 item yang menjadi dead stock. Dengan tidak menggunakan safety stock untuk mengatasi ketidak pastian permintaan maka penentuan ukuran pemesanan akan sulit didekati dengan teori probabilistik. Penentuan ukuran pemesanan dan kapan harus memesan persediaan dengan kondisi permintaan yang bersifat tidak pasti adalah suatu yang harus ditentukan guna menghemat biaya persediaan dan menjaga supaya produksi bisa berjalan dengan lancar. Multi Item EOQ With Storage Limitation adalah model persediaan dengan jumlah item lebih dari satu (n > 1), dengan permintaan bersifat tidak pasti dan tidak memakai teori probabilistik maka ukuran pemesanan yang ekonomis diselesaikan mengunakan aturan aritmatika fuzzy, sehingga model persediaannya berubah menjadi Multi Item Fuzzy EOQ With Storage Limitation Multi Item Fuzzy EOQ With Storage Limitation mampu menghasilkan total jumlah pemesanan yang optimal untuk 63 item packaging material adalah sebesar 474 palet dengan total biaya persediaan sebesar Rp 408.727.731,66. Pemesanan tersebut dilakukan 7 hari sebelum waktu siklus persediaan berakhir. Hasil pemesanan tersebut tidak sampai melebihi kapasitas gudang dan menghasilkan biaya persediaan yang paling kecil jika dibandingkan dengan sistem persediaan perusahaan.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Subjects: Engineering > Industrial Engineering
Engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Industrial Engineering Study Program
Depositing User: Yoga Setya Perdana, A.Md., Lib.
Date Deposited: 09 Jul 2019 01:27
Last Modified: 09 Jul 2019 01:27
URI: http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/1805

Actions (login required)

View Item View Item