PENGARUH BAURAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK “AIR-K” PABRIK AMDK K3PG PASCA RE-BRANDING

INAYATI, NAILA NUR (2019) PENGARUH BAURAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK “AIR-K” PABRIK AMDK K3PG PASCA RE-BRANDING. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Gresik.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (139kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (210kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 2.pdf

Download (285kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 3.pdf

Download (148kB) | Preview
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (465kB)
[img]
Preview
Text
BAB 5.pdf

Download (87kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (97kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh bauran promosi terhadap keputusan pembelian produk AMDK K3PG secara parsial. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif. Teknik pengambilan data adalah dengan cara menyebarkan angket kuesioner. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda, uji hipotesis, dan analisis koefisien determinasi. Populasi dalam penelitian ini tidak terbatas, sehingga peneliti dalam pengambilan sampel sebanyak 125 sampel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa iklan tidak memiliki pengaruh terhadap keputusan pembelian produk, sedangkan personal selling, public relation, sales promotion dan direct marketing memiliki pengaruh terhadap keputusan pembelian produk. Pengaruh variabel independen yang dominan adalah direct marketing sebesar 48,5%.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Subjects: Economic And Business
Economic Theory
Economic And Business > Management
Divisions: Faculty of Economic and Business > Management Study Program
Depositing User: tri risdianto saifullah
Date Deposited: 19 Aug 2019 08:08
Last Modified: 19 Aug 2019 08:08
URI: http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/2623

Actions (login required)

View Item View Item