SAUDIYAH, RENY FATMAWATI (2018) PENGARUH FASILITAS, HARGA, DAN KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PT. PELAYARAN SAKTI INTI MAKMUR CABANG GRESIK. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Gresik.
|
Text
3. BAB I.pdf Download (261kB) | Preview |
|
|
Text
4. BAB II.pdf Download (224kB) | Preview |
|
|
Text
5. BAB III.pdf Download (322kB) | Preview |
|
Text
6. BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (608kB) |
||
|
Text
7. BAB V.pdf Download (272kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk melakukan pengujian pengaruh variabel fasilitas, harga, dan kualitas layanan terhadap kepuasan konsumen PT. Pelayaran Sakti Inti Makmur Cabang Gresik. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian kuantitatif. Dimana populasi dalam penelitian ini adalah seluruh penumpang pada kapal express bahari yang jumlahnya tidak diketahui. Teknik pengambilan sampel dengan menggunakan teknik penelitian nonprobability sampling dengan jumlah sampel dalam penelitian ini 100 orang penumpang yaitu mereka yang menggunakan jasa PT. Pelayaran Sakti Inti Makmur Cabang Gresik Di Kapal Express Bahari 8E Gresik. Persamaan regresi dalam penelitian ini adalah regresi linear berganda yang digunakan untuk menguji pengaruh variabel-variabel independen terhadap variabel dependen. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa hasil pengujian secara parsial fasilitas, harga, dan kualitas layanan berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen. Hasil pengujian secara parsial fasilitas berpengaruh dan signifikan terhadap harga, dan kualitas layanan berpengaruh dan signifikan terhadap kepuasan konsumen.
Item Type: | Thesis (undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Economic And Business Economic And Business > Management |
Divisions: | Faculty of Economic and Business > Management Study Program |
Depositing User: | Shandy Rahma Ramadhan, S.IIP |
Date Deposited: | 01 Nov 2018 00:28 |
Last Modified: | 15 Mar 2019 07:34 |
URI: | http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/516 |
Actions (login required)
View Item |