HUBUNGAN PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT DENGAN KEJADIAN THYPOID PADA SANTRI PUTRI DI PONDOK PESANTREN SYAIKHONA KHOLIL 1 KABUPATEN BANGKALAN

MOYAKI, SITI ZUBAIDAH (2019) HUBUNGAN PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT DENGAN KEJADIAN THYPOID PADA SANTRI PUTRI DI PONDOK PESANTREN SYAIKHONA KHOLIL 1 KABUPATEN BANGKALAN. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Gresik.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (247kB)
[img] Text
BAB 1 1.pdf

Download (146kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (132kB)
[img] Text
BAB 2 2.pdf

Download (147kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (311kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (154kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (143kB)
[img] Text
BAB 4.pdf

Download (195kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (146kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (383kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (264kB)
[img] Text
BAB 7.pdf

Download (152kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (366kB)

Abstract

Perilaku hidup bersih dan sehat di pondok pesantren mempengaruhi pada derajat kesehatan santri itu sendiri terutama pada sarana sanitasi antara lain sarana pembuagan sampah, sarana BAB dan BAK, dan penyediaan air bersih. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada Hubungan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) dengan Kejadian Thypoid Pada Santri Putri di Pondok Pesantren Syaikhona Kholil 1 Bangkalan. Jenis penelitian analitik dengan metode desain penelitian cross sectional, populasi dalam penelitian ini adalah semua santri putri di kelas praktek amtsilati sebanyak 69 santri, dengan besar sampel 59 santri, metode sampel menggunakan teknik simpel random sampling. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner dan dianalisa menggunakan uji statistic lambda. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa dari 29 (49,15%) santri yang PHBS kurang baik terdapat 29 mengalami thypoid. Sedangkan dari 13 (22,03%) santri yang PHBS baik terdapat 13 tidak mengalami thypoid. Hasil uji lambda sebesar 0,000 (α< 0,05) yang berarti H0 ditolak dan H1 diterima. Ada Hubungan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat dengan Kejadian Thypoid Pada Santri Putri di Pondok Pesantren Syaikhona Kholil 1 Bangkalan. Diharapkan kepada pengurus kesehatan di pondok pesantren dan santriwati meningkatkan pengetahuan mengenai thypoid sehingga dapat mengerti bahwa dengan PHBS dapat mencegah terjadinya penyakit terutama thypoid.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Perilaku hidup bersih dan sehat, demam thypoid
Subjects: Health
Health > Nursing
Divisions: Faculty of Health > Nursing Study Program
Depositing User: Yoga Setya Perdana, A.Md., Lib.
Date Deposited: 08 Oct 2019 11:46
Last Modified: 08 Oct 2019 11:46
URI: http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/3194

Actions (login required)

View Item View Item