Pengaruh Teladan Pimpinan, Kompensasi, Pengawasan Melekat Dan Sanksi Terhadap Kedisiplinan Karyawan Kantor Pusat PDAM Giri Tirta Kabupaten Gresik

Rahmawati, Eka (2021) Pengaruh Teladan Pimpinan, Kompensasi, Pengawasan Melekat Dan Sanksi Terhadap Kedisiplinan Karyawan Kantor Pusat PDAM Giri Tirta Kabupaten Gresik. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Gresik.

[img] Text
1. HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS KEASLIAN.pdf

Download (225kB)
[img] Text
2. LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (242kB)
[img] Text
3. HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI SKRIPSI.pdf

Download (70kB)
[img] Text
4. HALAMAN JUDUL.pdf

Download (415kB)
[img] Text
5. BAB I.pdf

Download (471kB)
[img] Text
6. BAB II.pdf

Download (401kB)
[img] Text
7. BAB III.pdf

Download (406kB)
[img] Text
8. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (947kB)
[img] Text
9. BAB V.pdf

Download (217kB)
[img] Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (297kB)
[img] Text
11. LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Teladan Pimpinan, Kompensasi, Pengawasan Melekat dan Sanksi Terhadap Kedisiplinan Karyawan Kontor Pusat PDAM Giri Tirta Kabupaten Gresik. Sampel dalam penelitian ini menggunakan metode sampel jenuh yaitu dengan menggunakan semua karyawan yang berjumlah 64 karyawan di Kantor Pusat PDAM Giri Tirta Kabupaten Gresik. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil analisis linear berganda membuktikan teladan pimpinan, kompensasi dan pengawasan melekat berpengaruh secara parsial terhadap kedisiplinan karyawan di Kantor Pusat PDAM Giri Tirta Kabupaten Gresik, tetapi berbeda dengan variabel Sanksi yang terbukti tidak berpengaruh secara parsial terhadap kedisiplinan karyawan di Kantor Pusat PDAM Giri Tirta Kabupaten Gresik. Hasil tersebut dapat diartikan bahwa dengan adanya teladan pimpinan, kompensasi dan pengawasan melekat yang telah diterapkan dapat meningkatkan kedisiplinan karyawan di Kantor Pusat PDAM Giri Tirta Kabupaten Gresik.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Teladan Pimpinan, Kompensasi, Pengawasan Melekat, Sanksi dan Kedisiplinan
Subjects: Economic And Business
Economic And Business > Management
Divisions: Faculty of Economic and Business > Management Study Program
Depositing User: Eka Rahmawati
Date Deposited: 18 Feb 2021 13:47
Last Modified: 18 Feb 2021 13:47
URI: http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/4706

Actions (login required)

View Item View Item