Pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga, dan Kemudahan Terhadap Keputusan Pembelian Pada Layanan GoFood (Studi Pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Gresik

Ramadhan, Fachri (2022) Pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga, dan Kemudahan Terhadap Keputusan Pembelian Pada Layanan GoFood (Studi Pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Gresik. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Gresik.

[img]
Preview
Text
LEMBAR ORISINALITAS.pdf

Download (240kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (119kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LEMBAR PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH.pdf

Download (315kB) | Preview
[img]
Preview
Text
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (476kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (416kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (429kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (562kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (858kB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (164kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (311kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan melakukan pengujian Pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga, dan Kemudahan Terhadap Keputusan PembelianPada Layanan GoFood. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan pendekatan kuantitatif, melalui kuesioner dengan menggunakan skala likert. Populasi pada penelitian ini adalah mahasiswa aktif Universitas Muhammadiyah Gresik. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive samplingdengan jumlah sampel sebanyak 100 responden. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner yang diolah menggunakan SPSS versi 25. Model analisa yang digunakan dalam penelitian ini adalah model analisi regresi linier berganda. Untuk mengetahui signifikansi variabel – variabel penelitian secara parsial terhadap keputusan pembelian digunakan teknik uji t dengan menggunakan taraf 5% atau 0,05. Hasil menunjukkan bahwa kualitas pelayanan dan kemudahan secara parsial berperngaruh signifikan terhadap keputusan pembelian, dan harga secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kualitas Pelayanan, Harga, Kemudahan, Keputusan Pembelian
Subjects: Economic And Business
Economic And Business > Management
Divisions: Faculty of Economic and Business > Management Study Program
Depositing User: Fachri Ramadhan
Date Deposited: 17 Nov 2023 21:34
Last Modified: 17 Nov 2023 21:34
URI: http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/8817

Actions (login required)

View Item View Item