Pengaruh Kompensasi, Motivasi, Dan Beban Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT Matesu Gotty Abadi

Mandasari, Fera (2024) Pengaruh Kompensasi, Motivasi, Dan Beban Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT Matesu Gotty Abadi. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Gresik.

[img] Text
Lembar Pernyataan Keaslian.pdf

Download (343kB)
[img] Text
Lembar Persetujuan Skripsi.pdf

Download (615kB)
[img] Text
Lembar Pengesahan.pdf

Download (119kB)
[img] Text
Halaman Pernyataan Persetujuan Publikasi.pdf

Download (116kB)
[img] Text
Halaman judul.pdf

Download (511kB)
[img] Text
Bab I.pdf

Download (530kB)
[img] Text
Bab II.pdf

Download (438kB)
[img] Text
Bab III.pdf

Download (278kB)
[img] Text
Bab IV.pdf
Restricted to Repository staff only until 4 March 2030.

Download (731kB)
[img] Text
Bab V.pdf

Download (247kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (225kB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (1MB)

Abstract

Latar belakang pada penelitian ini dalam tiga tahun terakhir kinerja karyawan mengalami penurunan. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan pengujian Pengaruh Kompensasi, Motivasi, Dan Beban Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT MatesuGotty Abadi. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Populasi pada penelitian ini seluruh karyawan tetap pada PT MatesuGotty Abadi yang berjumlah 65 karyawan, sedangkan pengambilan sampel yang digunakan adalah dengan menggunakan tekniknonprobability sampling yaitu dengan menggunakan Sample Jenuh. Alasannya adalah mengambil seluruh jumlah populasi maka sampel yang digunakan selain itu sampel bersifat homogen adalah 65 seluruh responden karyawan tetap. Teknik analisis menggunakan uji instrumen, uji asumsi klasik, dan uji hipotesis. Untuk alat bantu uji menggunakan StatisticalPackage for the Social Sciences (SPSS). Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kompensasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja, motivasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja, dan beban kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Subjects: Economic And Business
Economic And Business > Management
Divisions: Faculty of Economic and Business > Management Study Program
Depositing User: Fera Mandasari
Date Deposited: 11 Apr 2025 04:35
Last Modified: 11 Apr 2025 04:35
URI: http://eprints.umg.ac.id/id/eprint/13068

Actions (login required)

View Item View Item